Postingan

Tugas Studio Perancangan Arsitektur

Gambar
  Proses perancangan   Proses perancangan pada satu desain Arsitektur, dapat mencakup banyak bagian yang sangat penting dan dapat memudahkan seorang perancang atau seorang Arsitek termasuk saat kita akan mengerjakan tugas studio perancangan arsitektur yaitu : • Konsep Konsep adalah proses awal kita dalam perancang sebuah desain, dan terdapat beberapa aspek yang perlu di gambarkan, dalam sebuah konsep perancangan terdapat 2 konsep, yaitu konsep mikro dan konsep makro. Formatnya dapat berupa A1, A2, atau A3 karena akan terdapat gambar di dalamnya sehingga memerlukan tempat yang lebih besar. • Konsep makro Konsep yang dapat dikategorikan dalam skala yang besar, seperti: Konsep Analisis Lahan, kondisi sekitar lahan yang akan dibangun mulai dari fasilitas yang ada di sekitarnya, fasilitas penunjang, kondisi lahan, orientasi lahan, dan lain-lain .  Contoh gambaran konsep analisis Konsep Analisis Tapak, konsep ini sudah lebih terfokus ke tapak yang akan dibangun, mulai dari kondisi tapak,

Apa itu Arsitektur ?

Gambar
  Apa itu Arsitektur?  Untuk pertanyaan di atas, memiliki arti yang sangat luas, namun akan saya bahas secara singkat beberapa bagian besarnya. Arsitektur adalah  seni yang dilakukan oleh setiap individu untuk mengimajinasikan diri dan ilmu mereka dalam merancang bangunan. Dalam artian yang lebih luas, arsitektur mencakup merancang dan membangun keseluruhan lingkungan binaan, mulai dari level makro yaitu perencanaan kota, perancangan perkotaan, arsitektur lanskap, hingga ke level mikro yaitu desain bangunan, desain interior dan desain produk. Arsitektur juga merujuk pada hasil-hasil proses perancangan tersebut.(wikipedia) Nah , berdasarkan pengertian di atas terdapat beberapa poin penting dalam penggambaran Arsitektur , yaitu : 1. Perancangan Makro • Perencanaan kota, dalam buku The Urban General Plans oleh T.J.Kent, Jr, perencanaan kota haruslah berjangka waktu panjang, komprehensif, umum, berfokus pada pengembangan secara fisik, dan terkait dengan tekanan sudut pandang sosial dan

Persiapan studi Arsitektur

Gambar
  Persiapan untuk kuliah Jurusan Arsitektur 1. Sebaiknya dilakukan sebelum kelulusan (SMA) Selain memastikan bahwa kita benar-benar ingin mengambil jurusan ini, kita juga harus mengetahui pengetahuan dasar tentang apa itu Arsitektur.  2. Persiapan fisik dan mental Sebagian besar calon mahasiswa dan mahasiswi jurusan arsitektur harus mempersiapkan hal ini karena, waktu yang digunakan pada saat menyelesaikan tugas-tugas akan sangat menyita waktu bahkan ada beberapa tugas yang dikerjakan berhari-hari, serta wajib memahami segala isi tugas(gambar) yang dikerjakan , sebagian besar tugas yang diberikan adalah gambar dan dalam beragam format bisa A4,A3,A2,dan A1 sehingga akan menyita pikiran  tenaga juga pada saat pengerjaannya. 3. Kelengkapan peralatan Peralatan yang digunakan oleh para mahasiswa adalah seperangkat ATK lengkap dan khusus gambar yang sesuai standar , contoh beberapa merek yang digunakan dalam dunia Arsitektur adalah : • Rotring • Butterfly • Faber castle Itu adala