Tugas Studio Perancangan Arsitektur
Proses perancangan Proses perancangan pada satu desain Arsitektur, dapat mencakup banyak bagian yang sangat penting dan dapat memudahkan seorang perancang atau seorang Arsitek termasuk saat kita akan mengerjakan tugas studio perancangan arsitektur yaitu : • Konsep Konsep adalah proses awal kita dalam perancang sebuah desain, dan terdapat beberapa aspek yang perlu di gambarkan, dalam sebuah konsep perancangan terdapat 2 konsep, yaitu konsep mikro dan konsep makro. Formatnya dapat berupa A1, A2, atau A3 karena akan terdapat gambar di dalamnya sehingga memerlukan tempat yang lebih besar. • Konsep makro Konsep yang dapat dikategorikan dalam skala yang besar, seperti: Konsep Analisis Lahan, kondisi sekitar lahan yang akan dibangun mulai dari fasilitas yang ada di sekitarnya, fasilitas penunjang, kondisi lahan, orientasi lahan, dan lain-lain . Contoh gambaran konsep analisis Konsep Analisis Tapak, konsep ini sudah lebih terfokus ke tapak yang akan dibangun, mulai dari kondisi tapak,